Secara umum, sumber daya alam (SDA) bisa digolongkan menjadi dua yaitu sumber daya alam yang bisa diperbaharui (renewable resources) dan sumber daya alam yang tidak bisa diperbaharui (unrenewable resources). Kali ini kita akan membahas tentang sumber daya alam yang bisa diperbaharui (renewable resources).
Pengertian Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui (Renewable Resources)
Sumber daya alam yang dapat diperbaharui (renewable resources) adalah sumber daya alam yang tidak bisa habis atau punah apabila digunakan karena sumber daya alam ini dapat diperbaharui, bisa di daur ulang, tumbuh dan bisa dibuat kembali.
Sumber daya alam yang dapat diperbarui merupakan jenis sumber daya alam yang apabila persediaannya habis dimanfaatkan maka untuk mengembalikan kualitas atau keberadaannya tidak terlalu sulit dan membutuhkan waktu yang tidak terlalu lama.
Pengertian sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah jenis sumber daya alam yang jika persediaannya habis, dalam waktu tidak terlalu lama dan relatif mudah bisa tersedia kembali melalui reproduksi atau pengem bang biakan. Termasuk ke dalam jenis sumber daya alam ini adalah semua hewan dan tumbuhan.
Jenis-Jenis Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui (Renewable Resources)
Yang termasuk ke dalam jenis sumber daya alam yang dapat diperbaharui, diataranya yaitu tanah, hewan, dan tumbuhan.
Sumber Daya Tanah, Air, dan Udara
Tanah merupakan bagian paling atas litosfer yang secara alamiah merupakan media tumbuh tanaman. Tanah terdiri atas empat bahan utama, yaitu mineral hara yang berasal dari batuan yang telah mengalami pelapukan baik secara fisika maupun kimiawi, unsur air, udara, dan komponen bahan organik. Jika sumber daya tanah memiliki persentase unsur hara lebih banyak dibandingkan dengan bahan organiknya maka disebut jenis tanah mineral, sedangkan jika kandungan bahan organiknya lebih banyak disebut tanah organik (humus). Berikut beberapa contoh jenis-jenis tanah diantaranya tanah vulkanis, andosol, tanah aluvial, regosol, dan laterit.
Selain tanah, sumber daya alam yang dapat diperbaharui antara lain sumber daya air dan sumber daya udara.
Sumber Daya Alam Hayati
Selain manusia, makhluk hidup lainnya di bumi adalah hewan dan tumbuhan. Dalam konteks sumber daya alam, tumbuhan dan hewan disebut dengan sumber daya alam hayati (biotik). Secara umum, kekayaan alam hewani dibedakan menjadi dua, yaitu kelompok hewan liar dan hewan ternak. Sumber daya hewan dikatakan liar apabila hidup secara alamiah pada habitat aslinya tanpa campur tangan manusia.
Peternakan merupakan upaya pembudidayaan berbagai jenis hewan untuk tujuan tertentu. Misalnya, dimanfaatkan daging atau susunya dalam pemenuhan kebutuhan protein hewani, dimanfaatkan kulit atau bulunya, maupun tujuan lainnya. Selain sektor peternakan, bentuk pemanfaatan sumber daya hewan dapat juga berupa sektor perikanan.
Sumber daya hayati lainnya yaitu tumbuhan atau vegetasi baik yang tumbuh alamiah atau sengaja dibudidayakan. Hewan dan tumbuhan termasuk sumber daya yang dapat diperbaharui melalui pengembangbiakan dan penanaman kembali.
Contoh Sumber Daya Alam Yang Dapat Diperbaharui (Renewable Resources)
Berikut contoh sda yang bisa diperbaharui diantaranya yaitu:
- Hewan (Baik itu jensi hewan yang hidup di air, udara, darat dan lain sebagainya)
- Tumbuhan (Segala jenis tumbuhan yang dapat ditanam kembali)
- Air, Angin, Tanah, Udara, Cahaya Matahari (Panas), Mutiara dan lain sebagainya.
Demikian artikel tentang “Pengertian, Jenis dan Contoh Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui (Renewable Resources) Lengkap” semoga bermanfaat dan jangan lupa ikuti postingan kami berikutnya. Sampai Jumpa
Artikel Paling Populer :
- Pengertian Reboisasi, Tujuan dan Fungsi Reboisasi Menurut… Pengertian Reboisasi, Tujuan dan Fungsi Reboisasi Menurut Para Ahli Lengkap – Reboisasi adalah penanaman kembali hutan yang telah ditebang, hutan yang tandus, atau hutan yang gundul. Reboisasi berguna untuk meningkatkan kualitas…
- Pengertian Sumber Daya Ekonomi, Klasifikasi Jenis dan Peran… Pengertian Sumber Daya Ekonomi, Klasifikasi Jenis dan Peran Sumber Daya Ekonomi Dalam Pembangunan Lengkap – Sumber daya ekonomi adalah semua alat yang bisa digunakan oleh manusia dengan tujuan untuk memenuhi…
- Pengertian Transformator Dan Prinsip Kerja Transformator… Peralatan listrik yang digunakan untuk mengubah tegangan AC dari suatu nilai tertentu ke nilai yang dikehendaki disebut transformator. Prinsip transformator adalah GGL induksi dibangkitkan pada ujung-ujung kumparan sekunder akibat arus…
- Unsur kebugaran jasmani yang berkaitan dengan otot untuk… Unsur kebugaran jasmani yang berkaitan dengan otot untuk melakukan aktivitas fisik sehari-hari adalah... A. Daya tahan B. Daya otot C. Kelincahan D. Reaksi E. Kecepatan Jawaban : B. Daya otot
- Bentuk dan Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup – Geografi Penjelasan Bentuk dan Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup Pelestarian lingkungan hidup merupakan yang tinggi serta berkelanjutan suatu upaya untuk mengelola sumber daya lingkungan guna mening- katkan kualitas kehidupan Berdasarkan pengertian tersebut…
- Pengertian, Macam-Macam, Manfaat dan Dampak Serta Perbedaan… Pengertian, Macam-Macam, Manfaat dan Dampak Serta Perbedaan Bioteknologi Konvensional dan Bioteknologi Modern – Secara harfiah, bioteknologi terdiri atas dua kata yaitu bio yang berarti hidup dan teknologi yang berarti ilmu terapan. Sehingga, didapatkan pengertian bioteknologi adalah suatu…
- Pulau Terbesar di Indonesia Indonesia merupakan negara kepulauan dengan jumlah pulau yang sangat banyak, terakhir, kita memiliki belasan ribu pulau baik yang berpenghuni maupun tidak berpenghuni. Namun, tidak semua pulau tersebut memiliki ukuran yang…
- Lingkungan Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Lingkungan? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Lingkungan Lingkungan merupakan suatu keseluruhan kondisi fisik suatu kawasan yang mencakup keadaan sumber…
- Kearifan Lokal Hallo para pencari ilmu, jumpa kembali dalam artikel Kali ini akan membahas mengenai Kearifan Lokal. Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Kearifan Lokal? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah…
- Faktor utama pemberi konstribusi terhadap lari jarak… Faktor utama pemberi konstribusi terhadap lari jarak menengah adalah... A. Kekuatan, keseimbangan dan gaya B. Keseimbangan dan teknik lari C. Daya tahan tubuh dan gaya D. Kelincahan, keakuratan, kecepatan dan…
- Permasalahan Penduduk Penduduk adalah orang-orang yang berada di dalam suatu wilayah yang terikat oleh aturan-aturan yang berlaku dan salingberinteraksi satu sama lain secara terus menerus / kontinu. Dalamsosiologi, penduduk adalah kumpulan manusia…
- Akhlaqul Karimah – Sikap Terpuji terhadap Makhluk Hidup… Agama Islam adalah rahmat Allah untuk semesta alam yang artinya rahmat tersebut bukan hanya untuk manusia saja tetapi juga untuk makhluk hidup selain manusia yaitu alam dan lingkungan hidup. Sikap…
- Melatih kemampuan kondisi tubuh untuk tetap melakukan kerja… Melatih kemampuan kondisi tubuh untuk tetap melakukan kerja dalam waktu yang lama tanpa rasa lelah adalah... A. Daya ledak B. Kecepatan C. Daya tahan tubuh D. Kelincahan E. Kekuatan Jawaban…
- Mengapa Minyak Bumi Tidak Dapat Diperbarui? Minyak bumi merupakan salah satu sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. Padahal, minyak bumi memegang peranan penting dalam menjalankan perekonomian kita. Hampir semua aktivitas membutuhkan minyak dan turunannya seperti plastik dan…
- Negara Penghasil Teh Terbesar Sumber daya alam Indonesia memang begitu berlimpah. Sejumlah komoditas alam Indonesia pun menjadi salah satu yang paling dicari di pasar internasional. Salah satunya adalah teh. Bahkan, Indonesia berhasil masuk dalam…
- Negara Penghasil Timah Terbesar di Dunia Tahun 2018 Timah merupakan sumber daya alam tidak terbarukan yang berbentuk logam. Komoditas ini memiliki banyak sekali kegunaan, mulai dari pelapis baja, campuran logam bimetal, hingga diolah menjadi kaleng soda. Timah juga merupakan salah satu…
- Dampak Perubahan, Prinsip-Prinsip Dan Etika Lingkungan Setelah kita pelajari tentang Pengertian Keseimbangan Lingkungan dan belajar tentang jenis dari polusi (pencemaran) lingkungan, bahwa Suatu lingkungan yang seimbang dicirikan dengan tidak terputusnya mata rantai dalam jaring-jaring makanan. Jika ada salah satu…
- Penjelasan Terlengkap Penyajian Informasi Tentang Persebaran… Penjelasan Terlengkap Penyajian Informasi Tentang Persebaran Wilayah Konservasi Konservasi sumber daya alam hayati dan ekosistemnya berasaskan pelestarian kemampuan dan pemanfaatan sumber daya alam hayati dan ekosistemnya secara serasi dan seimbang.…
- Tenaga Endogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya Tenaga endogen adalah salah satu dari 2 tenaga di bumi yang mempengaruhi bentuk permukaan bumi. Bersama dengan tenaga eksogen, tenaga ini membentuk dan mempengaruhi bentang alam di permukaan bumi. Pernahkah kalian…
- Jenis-Jenis Energi Alternatif Kali ini akan membahas mengenai Energi Alternatif. Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Energi Alternatif? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Energi Alternatif Energi Alternatif merupakan…