Pengertian Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE), Batas Landas Kontinen dan Batas Laut Teritorial Lengkap – Keadaan geografis setiap negara pastinya berbeda. Beberapa negara hanya mempunyai wilayah berupa daratan, tapi sebagian besar negara-negara di dunia berbatasan dengan negara lain atau mempunyai batas geografis berupa laut.
Maka dari itu, pengaturan batas penguasaan laut antarnegara sangatlah penting. Batas-batas penguasaan laut suatu negara diantaranya landas kontinen, laut teritorial dan zona ekonomi. Nah kali ini kita akan membahas tentang pengertian Zona Ekonomi Eksklusif atau ZEE, Batas landas kontinen, dan Batas Laut Teritorial.
Zona Ekonomi Eksklusif
Pengertian Zona Ekonomi Eksklusif
Zona ekonomi eksklusif atau ZEE adalah kawasan yang berjarak 200 mil dari pulau terluar Indonesia. Pada kawasan tersebutIndonesia berhak untuk mengambil dan memanfaatkan segala potensi sumber daya alam yang ada.
Zona ekonomi eksklusif diumumkan pemerintah Indonesia pada tanggal 21 Maret 1980. Dengan pengumuman ini, wilayah laut Indonesia bertambah luas menjadi dua kali lipat.
Kapal-kapal asing tidak diperbolehkan mengambil kekayaan laut di dalam wilayah Zona Ekonomi Eksklusif atau ZEE ini. Mengenai batas laut yang bersinggungan dengan negara lain diatur dengan kesepakatan bersama antara dua negara.
Sebagai negara yang mempunyai wilayah atau zona ekonomi eksklusif, Indonesia mempunyai hak atas ZEE, diantaranya sebagai berikut:
- Berhak untuk melakukan eksplorasi, eksploitasi, pengelolaan, dan konservasi sumber daya alam.
- Berhak melakukan penelitian, perlindungan dan pelestarian laut.
- Mengizinkan pelayaran internasional melalui wilayah ini dan memasang berbagai sarana perhubungan laut.
Batas Landas Kontinen
Pengertian Batas Landas Kontinen
Batas landas kontinen atau batas landas benua adalah batas bagian dasar laut yang paling ujung dan masih terhubung dengan benua daratan atau kelanjutan benua yang terdapat di laut.
Lautan pada batas laut tersebut yaitu laut dangkal yang memiliki kedalaman kurang dari 200 meter. Karena itu, wilayah laut dangkal dengan kedalaman 200 meter merupakan bagian dari wilayah negara yang berada di kawasan laut tersebut.
Jika ada dua negara memiliki wilayah yang terlalu dekat dan memiliki wilayah laut pada batas landas kontinen yang sama, maka jarak antarpantai kedua negara diukur dan dibagi menjadi dua. Hal seperti itu terjadi di kawasan Selat Malaka yang berada di antara Indonesia, Malaysia, dan Singapura.
Batas Laut Teritorial
Pengertian Batas Laut Teritorial
Batas laut teritorial adalah batas perairan suatu negara yang ditarik dari pantai terluar atau pulau terluar sejauh 12 mil atau 19,3 km ke arah laut lepas.
Pada batas laut teritorial ini, negara mempunyai kedaulatan penuh sama halnya di wilayah daratan. Jika ada suatu negara kepulauan yang memiliki jarak antarpulau yang renggang dan lebih dari 24 mil, maka lautan yang berada di kawasan tersebut diakui oleh hukum internasional sebagai wilayah perairan negara tersebut.
Demikian artikel yang diberikan tentang Pengertian Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE), Batas Landas Kontinen dan Batas Laut Teritorial Lengkap semoga informasi yang diberikan bermanfaat dan dapat menambah ilmu pengetahuan anda.
Artikel Paling Populer :
- Pengertian Garis Khatulistiwa, Fungsi, Kehidupan, Iklim dan… Pengertian Garis Khatulistiwa, Fungsi, Kehidupan, Iklim dan Negara yang Dilewati Garis Khatulistiwa Lengkap – Dalam geografi, garis khatulistiwa atau ekuator adalah sebuah garis imajiner atau garis khayal yang digambar di tengah-tengah…
- Pembagian Zona Waktu di Indonesa , WIB , WITA, dan WIT Negara kita Indonesia merupakan salah satu negara terluas yang ada di Asia Tenggara. Luas wilayah republik Indonesia mencapai 1,9 juta km2 yang terbentang dari 95⁰ Bujur Timur hingga 141⁰ Bujur…
- Pengertian Sistem Ekonomi Tradisional Sistem Ekonomi Tradisional adalah sistem ekonomi dimana kegiatan ekonomi dilakukan dengan tujuan memenuhi kebutuhan hidup menggunakan kebiasaan atau tradisi yang diturunkan generasi sebelumnya. Atau lebih singkatnya secara konseptual, sistem ekonomi…
- Apa Itu Kawasan Ekonomi Khusus? Kawasan ekonomi khusus (KEK) adalah area yang memiliki peraturan bisnis dan perdagangan yang berbeda dengan negaranya. Tujuan utama dari pembuatan KEK adalah untuk meningkatkan aktivitas perdagangan, aktivitas ekonomi, investasi, dan pembukaan lapangan…
- Pengertian dan Jenis-Jenis Wilayah Secara Umum dan Menurut… Pengertian dan Jenis-Jenis Wilayah Secara Umum dan Menurut Para Ahli Lengkap – Wilayah adalah sebuah daerah yang dikuasai atau menjadi teritorial dari sebuah kedaulatan. Secara umum, wilayah atau region adalah suatu…
- Pengertian Ekonomi Moneter, Tujuan, Ruang Lingkup dan Konsep… Ekonomi moneter merupakan bagian dari ilmu ekonomi yang mempelajari tentang sifat, fungsi dan pengaruh uang terhadap kegiatan ekonomi. Ekonomi moneter adalah salah satu instrumen penting dalam perekonomian modern, dalam perekonomian…
- Pengertian Pertumbuhan Ekonomi, Ciri, Faktor Yang… Pengertian Pertumbuhan Ekonomi, Ciri, Faktor Yang Mempengaruhi dan Cara Menghitung Pertumbuhan Ekonomi Terlengkap – Pertumbuhan ekonomi adalah suatu proses perubahan kondisi perekonomian suatu negara yang berkesinambungan menuju keadaan yang lebih baik…
- Peraturan perlombaan dari lari jarak pendek salah satunya… Peraturan perlombaan dari lari jarak pendek salah satunya adalah garis start dan finish harus selebar...cm siku-siku dengan batas tepi dalam lintasan A. 2 cm B. 5 cm C. 6 cm…
- Pengertian Samudra, Proses Pembentukan, Nama dan… Pengertian Samudra, Proses Pembentukan, Nama dan Karakteristik Samudra di Dunia – Samudra, Samudera atau Lautan adalah laut yang luas dan merupakan massa air asin yang sambung-menyambung meliputi permukaan bumi yang dibatasi…
- Pengertian Sistem Ekonomi Campuran Sistem ekonomi campuran adalah sistem ekonomi yang merupakan gabungan antar sistem ekonomi pasar (liberal) dan sistem ekonomi terpusat (komando), dimana dalam sitem ekonomi ini pemerintah dan pihak swasta (individu) bekerja…
- Pengertian Laut, Jenis-Jenis dan Manfaat Laut Terlengkap Pengertian Laut, Jenis-Jenis dan Manfaat Laut Terlengkap – Laut adalah kumpulan air asin yang sangat banyak dan luas dipermukaan bumi dan berhubungan dengan samudra, memisahkan dan/atau menghubungkan suatu benua dengan benua…
- Daftar Nama Laut di Indonesia Berdasarkan Letaknya Mengenal Nama-Nama Laut di Indonesia Berdasarkan Letaknya Indonesia merupakan negara kepulauan, mengapa disebut dengan negara kepulauan? Karena sebagian besar dari luas wilayah Indonesia merupakan perairan. Tahukah sahabat semua nama-nama pulau…
- Pengertian Hukum Internasional – Perbedaan, Bentuk, Istilah,… Pengertian Hukum Internasional – Perbedaan, Bentuk, Istilah, Asas, Sumber, Sejarah, Para Ahli : Hukum internasional adalah hukum bangsa-bangsa, hukum internasional atau hukum antar negara. Pengertian Hukum Internasional Bagian dari hukum yang…
- Pengertian Samudra, Proses Pembentukan, Nama dan… Pengertian Samudra, Proses Pembentukan, Nama dan Karakteristik Samudra di Dunia – Samudra, Samudera atau Lautan adalah laut yang luas dan merupakan massa air asin yang sambung-menyambung meliputi permukaan bumi yang dibatasi…
- Pengertian Komunisme, Sejarah, Ciri, Kelebihan dan… Pengertian Komunisme, Sejarah, Ciri, Kelebihan dan Kekurangan Komunisme Lengkap – Komunisme adalah ideologi yang berkenaan dengan filosofi, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya terciptanya masyarakat komuni s dengan aturan sosial…
- Imperialisme Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Imperialisme? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Imperialisme Imperialisme bersumber dari kata Latin yakni “Imperare” yang memiliki arti memerintah. Hak…
- Daftar Nama Laut di Indonesia Berdasarkan Letaknya Indonesia merupakan negara kepulauan, mengapa disebut dengan negara kepulauan? Karena sebagian besar dari luas wilayah Indonesia merupakan perairan. Tahukah sahabat semua nama-nama pulau dan laut di Negara kita? Mungkin kita…
- Pengertian Biota Laut, Jenis, Contoh dan Manfaat Biota Laut… Biota Laut adalah semua makhluk hidup yang ada di laut baik hewan maupun tumbuhan atau karang. Secara umum, biota laut dibgi menjadi 3 (tiga) kelompok besar yaitu plankton, nekton dan…
- Pengertian Perang Dingin, Sejarah, Latar Belakang Penyebab… Pengertian Perang Dingin, Sejarah, Latar Belakang Penyebab dan Dampak Perang Dingin Lengkap – Secara etimologi, perang dingin berasal dari istilah Cold War yang berarti perang dingin. Secara umum, perang dingin diartikan…
- Pengertian Taman Nasional, Fungsi, Tujuan, Manfaat dan… Pengertian Taman Nasional, Fungsi, Tujuan, Manfaat dan Contoh Tanaman Nasional di Indonesia Lengkap – Taman Nasional adalah kawasan pelestarian alam yang mempunyai ekosistem asli, dikelola dengan sistem zonasi yang dimanfaatkan untuk…