Pengertian, Tujuan, Latar Belakang Trikora dan 3 Isi Trikora (Tri Komando Rakyat) Terlengkap – Berbagai usaha dan upaya telah dilakukan oleh pemerintah Indonesia untuk mengembalikan Irian Barat mulai dari militer dengan mencari bantuan senjata dari luar negeri, diplomasi dengan mendekati berbagai negara agar tidak mendukung Belanda, kebijakan ekonomi dengan mengeluarkan UU no.86 tahun 1958 tentang nasionalisasi semua perusahaan belanda di Indonesia yang dikeluarkan oleh Presiden Soekarno pada 27 Desember 1958 hingga konfrontasi total yang dimulai dengan diumumkannya Trikora (Tri Komando Rakyat) Oleh Presiden Soekarno pada 19 Desember 1961. Tujuan Trikora itu sendiri yaitu untuk mengembalikan Papua Barat ke Indonesia.
Pengertian dan Latar Belakang Operasi Trikora
Operasi Trikora atau Tri Komando Rakyat adalah konflik 2 tahun yang dilancarkan Indonesia untuk menggabungkan wilayah Papua bagian barat.
Latar belakang terjadinya operasi Trikora yaitu karena Belanda tetap tidak mau menyerahkan Irian barat dan justru memperkuat dengan mengirim batalyon angkatan darat mereka.
Isi Trikora
Berikut adalah isi Trikora (Tri Komando Rakyat) :
1. Gagalkan pembentukan nagara boneka Papua buatan Belanda
2. Kibarkan bendera Sang Saka Merah Putih di Irian Barat
3. Bersiaplah untuk mobilisasi umum guna mempertahankan kemerdekaan dan kesatuan tanah air dan bangsa.
Trikora tersebut disampaikan oleh Presiden Soekarno pada tanggal 19 Desember 1961 di Alun-Alun Utara Yogyakarta. Selain trikora, Presiden Soekarno juga membentuk Komando Mandala yang bertugas merencanakan, mempersiapkan dan menyelenggarakan operasi militer untuk menggabungkan Papua bagian barat dengan Indonesia dan Mayor Jenderal Soeharto diangkat sebagai Panglima. Berikut adalah kutipan pidato Trikora dalam pidato Presiden Soekarno yang tertuang dalam buku Api Perjuangan Irian Barat :
Kutipan Pidato Trikora
“Sekarang saya tanya kepada saudara-saudara, kepada dunia internasional. Mengapa pihak Belanda menjadikan Irian Barat sebagai satu boneka Papua.
Belanda menghasut rakyat Irian Barat menjalankan satu politik memecah belah kedaulatan RI dengan mendirikan negara Papua, mengibarkan bendera Papua, menciptakan lagu kebangsaan zoogenamde. . . .
Dengarkan saudara-saudara, komando saya dengan tegas ialah gagalkan pendirian negara Papua ini. Apa komando saya lagi, hai seluruh rakyat Indonesia kibarkanlah bendera Sang Saka Merah Putih di Irian Barat itu.
Siap sedialah akan datang mobilisasi umum. Mobilisasi umum mengenai seluruh rakyat Indonesia untuk membebaskan Irian Barat dari cengkeraman Belanda . . . .”
Akhir Konflik Irian Barat
Konflik perebutan Irian Barat selesai setelah adanya Perjanjian Newyork antara Indonesia dan Belanda yang diprakasai oleh Amerika Serikat pada tahun 15 Agustus 1962. Pada 13 Mei 1963, Papua bagian Barat kembali ke Indonesia. Kedudukan Papua Barat menjadi lebih pasti setelah diadakan PEPERA (Penentuan Pendapat Rakyat) pada tahun 1969, rakyat Papua Barat memilih tetap pada lingkungan RI.
Demikian artikel pembahasan tentang”Pengertian Trikora dan 3 Isi Trikora (Tiga Komando Rakyat) Terlengkap”. Semoga bermanfaat
Artikel Paling Populer :
- Sejarah Singkat Terbentuknya Kerajaan Tarumanegara Di… Sejarah Singkat Terbentuknya Kerajaan Tarumanegara Di Indonesia – Salah satu bentuk akulturasi kebudayaan Hindu-Buddha dengan kebudayaan bangsa Indonesia adalah lahirnya pemerintahan berbentuk kerajaan (Hindu/Buddha). Kerajaan tersebut dipimpin oleh seorang raja yang…
- Pengertian Senam Aerobik : Sejarah, Tujuan, Manfaat, Macam… Pengertian Senam Aerobik Adalah – Jelaskan apa yang dimaksud dengan senam aerobik? Apa saja gerakan senam aerobik? Apa keuntungan melakukan senam aerobik? Agar lebih memahaminya, kali ini kita akan membahas tentang…
- Gagasan Persatuan Dan Kesatuan Bangsa, Serta Aktivitas… Koordinasi antarkekuatan pergerakan di Indonesia pada awal abad ke-20 masih lemah. Keadaan itu menyebabkan pemerintah kolonial mudah menerapkan taktik pecah belah. Hal itu pun disadari oleh para pemimpin pergerakan, salah…
- Sejarah Terbentuknya Kerajaan Makasar Dan Kerajaan Ternate… Sejarah Terbentuknya Kerajaan Makasar Dan Kerajaan Ternate Tidore Bercorak Islam di Indonesia – Salah satu wujud pengaruh budaya Islam adalah berdirinya kerajaan-kerajaan yang bercorakkan Islam, di antaranya ada kerajaan Makassar…
- Perjanjian Renville – Isi Perjanjian Renville, Latar… Perjanjian Renville – Isi Perjanjian Renville, Tokoh Perjanjian Renville, Latar Belakang dan Dampak Perjanjian Renville – Perjanjian Renville adalah perjanjian yang dibuat antara Indonesia dan Belanda yang ditandatangani pada 17 Januari 1948 di…
- Pasar Modal – Pengertian, Tujuan, Fungsi, Jenis, Manfaat,… Pasar Modal – Pengertian, Tujuan, Fungsi, Jenis, Manfaat, Indonesia : Pasar Modal merupakan sarana pendanaan bagi perusahaan maupun institusi lain (misalnya pemerintah) dan sebagai sarana bagi kegiatan berinvestasi. Pengertian Pasar Modal…
- Pengertian Demokrasi Terpimpin, Latar Belakang, Ciri-Ciri… Pengertian Demokrasi Terpimpin, Latar Belakang Demokrasi Terpimpin, Ciri-Ciri Demokrasi Terpimpin dan Dampak Demokrasi Terpimpin Di Indonesia –Demokrasi Terpimpin atau Demokrasi Terkelola adalah sebuah pemerintahan demokrasi dengan peningkatan otakrasi. Pemerintah negera dilegitmasi oleh pemilu yang…
- Penjelasan Terlengkap Penyajian Informasi Tentang Persebaran… Penjelasan Terlengkap Penyajian Informasi Tentang Persebaran Wilayah Konservasi Konservasi sumber daya alam hayati dan ekosistemnya berasaskan pelestarian kemampuan dan pemanfaatan sumber daya alam hayati dan ekosistemnya secara serasi dan seimbang.…
- Pengertian Demokrasi Terpimpin, Latar Belakang, Ciri-Ciri… Pengertian Demokrasi Terpimpin, Latar Belakang Demokrasi Terpimpin, Ciri-Ciri Demokrasi Terpimpin dan Dampak Demokrasi Terpimpin Di Indonesia – Demokrasi Terpimpin atau Demokrasi Terkelola adalah sebuah pemerintahan demokrasi dengan peningkatan otakrasi. Pemerintah negera dilegitmasi oleh pemilu yang meskipun…
- 22 Tokoh Penjelajah Samudra Dari Eropa (Portugis, Spanyol,… 22 Tokoh Penjelajah Samudra Dari Eropa (Portugis, Spanyol, Inggris, Belanda, Perancis) Lengkap – Ada banyak tokoh-tokoh penjelajah samudra, negara-negara Eropa diantaranya penjelajah samudra dari Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris dan Perancis.…
- Suku Dani – Geodemografis, Bahasa, Kepercayaan, Tradisi,… Suku Dani – Geodemografis, Bahasa, Kepercayaan, Tradisi, Kekerabatan, Teknologi, Kesenian, Mata Pencaharian : Suku Dani merupakan salah satu dari sekian banyak suku bangsa yang terdapat atau bermukim atau mendiami wilayah pegunungan…
- Pengertian Hukum Hukum merupakan suatu sistem yang penting dalam sebuah pelaksanaan atas sebuah kekuasaan kelembagaan. Dari bentuk penyalahguaan sebuah kekuasaan dalam bidang politik, ekonomi dan masyarakat dalam berbagai acara serta bertindak, untuk…
- Penjelasan Terlengkap Tentang Analisa Sebaran Hewan dan… PENJELASAN TERLENGKAP TENTANG ANALISIS SEBARAN HEWAN DAN TUMBUHAN DI INDONESIA Persebaran Tumbuhan di Indonesia Indonesia kaya dengan bermacam-macam tumbuhan dan hewan. Kekayaan tumbuhan di Indonesia dapat dibuktikan dengan adanya 4.000-an…
- Pengaruh Kebudayaan Hindu-Buddha Dan Terbetuknya Kerajaan Di… Keterlibatan bangsa Indonesia dalam kegiatan perdangangan dan pelayaran internasional telah menyebabkan timbulnya percampuran budaya. India adalah merupakakn Negara pertama yang memberikan pengaruh budaya terhadap Negara Indonesia, yakni dalam dalam bentuk…
- Sejarah Singkat Terbentuknya Kerajaan Banten Bercorak Islam… Sejarah Singkat Terbentuknya Kerajaan Banten Bercorak Islam di Indonesia – Salah satu wujud pengaruh budaya Islam adalah berdirinya kerajaan-kerajaan yang bercorakkan Islam di antaranya kerajaan Banten. Kerajaan Banten Sebelum Banten berdiri…
- Terbentuknya Kerajaan Samudra Pasai Dan Kerajaan Aceh… Terbentuknya Kerajaan Samudra Pasai Dan Kerajaan Aceh Bercorak Islam di Indonesia – Salah satu wujud pengaruh budaya Islam adalah berdirinya kerajaan-kerajaan yang bercorakkan Islam di antaranya kerajaan samudra pasai dan…
- Peristiwa Yang Terjadi Setelah Proklamasi Kemerdekaan… Hari-Hari Setalah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia Sejak tanggal 17 Agustus 1945 bangsa Indonesia telah menjadi bangsa merdeka. Bangsa Indonesia pun telah terbebas dari belengu penjajah. Nasib Bangsa dan Tanah Air sekarang…
- Materi Sepak Bola : Pengertian, Sejarah, Teknik, dan… Materi Sepak Bola : Pengertian, Sejarah, Teknik, dan Peraturan Permainan Sepak Bola – Sepak bola adalah salah satu cabang olahraga yang menggunakan bola, umumnya bola yang digunakan terbuat dari bahan kulit dan dimainkan…
- Sejarah dan Hasil Kongres Pemuda II Pengertian Sumpah Pemuda Sumpah Pemuda adalah salah satu tonggak sejarah yang penting bagi bangsa Indonesia. Seperti kita telah ketahui, ada tiga butir penting Sumpah Pemuda, yaitu bertanah air satu, berbangsa…
- Perjanjian Renville – Isi Perjanjian Renville, Latar… Perjanjian Renville – Isi Perjanjian Renville, Tokoh Perjanjian Renville, Latar Belakang dan Dampak Perjanjian Renville – Perjanjian Renville adalah perjanjian yang dibuat antara Indonesia dan Belanda yang ditandatangani pada 17 Januari 1948 di…