Materi Geografi – Penjelasan Lengkap Struktur Lapisan Bumi
Besarnya ukuran bumi menyebabkan manusia kesulitan untuk mengetahui struktur lapisan bumi. Akan tetapi, para ahli geologi memperoleh gambaran tentang susunan bagian dalam bumi melalui pengamatan seismologi (hantaran pada gelombang gempa bumi). Hal itu karena arah, kecepatan, dan bentuk gelombang gempa ditentukan oleh komposisi dan kerapatan bagian dalam bumi. Dapat kita bayangkan struktur bagian dalam memiliki lapisan yang berlapis, seperti bawang. Lapisan ini dapat didefinisikan dengan baik secara kimiawi atau sifat reologi mereka. Bumi memiliki silikat kerak padat dibagian luar, juga dilengkapi mantel yang sangat kental, inti luar yang cair jauh lebih kental daripada mantel, dan bagian inti yang padat.
Secara struktur lapisan bumi dibagi menjadi 3 lapisan utama, yaitu kerak bumi (crush), selimut (mantle), dan inti (core). Struktur lapisan bumi seperti itu mirip dengan telur, yaitu cangkangnya ibarat kerak, putih telur sebagai selimut, dan kuning telur sebagai inti. Uraian lebih lanjut pada penjelasan dibawah ini.

Kerak Bumi (Crush)
Kerak bumi merupakan lapisan kulit bumi bagian luar (permukaan bumi). Tebal lapisan kerak bumi mencapai 70 km dan merupakan lapisan batuan yang terdiri dari batuan-batuan basa dan masam. Lapisan ini menjadi tempat tinggal bagi seluruh makhluk hidup. Suhu di bagian bawah kerak bumi mencapai 1.100 °C. Lapisan kerak bumi dan di bawahnya hingga kedalaman 100 km dinamakan litosfer.
Kerak bumi adalah lapisan yang selalu bergerak. Pada zaman dahulu kala, seluruh daratan di bumi membentuk suatu massa daratan yang sangat luas sehingga hewan-hewan dapat menjelajah dengan bebas. Namun massa daratan yang sangat luas itu kemudian terpecah dan pecahan-pecahannya mengapung membentuk lembaran-lembaran yang disebut lempeng. Menurut ilmu lempeng tektonik, bumi terdiri dari 16 lempeng besar dan beberapa lempeng kecil yang membentuk benua maupun samudera. Lempeng ini sangat aktif bergerak sedikitnya 10 cm/tahun.. Mereka membuat tanah bergetar dan gunung berapi meletus serta membentuk barisan pegunungan raksasa sewaktu bertumbukan.
Selimut Bumi (Mantle)
Selimut atau selubung merupakan lapisan yang letaknya di bawah lapisan kerak bumi. Tebal selimut bumi mencapai 2.900 km dan merupakan lapisan batuan padat. Suhu di bagian bawah selimut mencapai 3.000 °C, tetapi tekananannya belum mempengaruhi kepadatan batuan. Selimut Bumi ini terbagi lagi menjadi 3 bagian, yaitu:
- Litosfer: Litosfer adalah lapisan paling luar dari selimut bumi dengan ketebalan mencapai 50-100 km. Lapisan ini tersusun dari bahan-bahan padat terutama batuan. Litosfer memiliki 2 lapisan utama, yaitu lapisan sima (silisium dan magnesium) serta lapisan sial (silisium dan aluminium).
- Astenosfer: Astenosfer adalah lapisan yang berada di bawah lapisan litosfer. Lapisan ini memiliki ketebalan antara 100 sampai 400 km. Disinilah diduga tempat formasi magma terbentuk.
- Mesosfer: Mesosfer adalah lapisan yang memiliki ketebalan 2.400-2.700 km dan berada di bawah lapisan astenosfer. Lapisan ini sebagian besar terususun dari campuran besi dan batuan basa.
Inti Bumi (Core)
Inti bumi merupakan lapisan paling dalam dari struktur bumi. Lapisan ini dibedakan menjadi lapisan luar dan inti dalam. Inti luar tebalnya sekitar 2.000 km dan terdiri atas besi cair yang suhunya mencapai 2.200 °C. Inti dalam merupakan pusat bum’i berbentuk bola dengan diameter sekitar 2.700 km. Inti dalam ini terdiri dari nikel dan besi yang suhunya mencapai 4.500 °C. Lapisan ini sebagian besar tersusun atas besi cair. Sedangkan, lapisan inti dalam adalah lapisan yang menjadi pusat bumi. Bentuknya seperti bola dengan diameter 2.700 km dan memiliki suhu 6000 derajat celsius. Bahan utama penyusun lapisan ini adalah besi dan nikel.
Sekian materi yang diberikan seputar Materi Geografi – Penjelasan Lengkap Struktur Lapisan Bumi , semoga dapat membantu dan menambah wawasan para pembaca khusus nya dalam pelajaran Geografi. Semoga artikel ini bermanfaat, sampai bertemu dipostingan selanjutnya…
Artikel Paling Populer :
- Teori Terbentuknya Bumi Menurut pendapat Para Ahli… Pendapat Para Ahli tentang Teori Terbentuknya Bumi dan Menurut Al-Quran Bumi merupakan planet nomor tiga dalam sistem tata surya yang menjadi tempat tinggal makhluk hidup, karena dalam tatasurya hanya Bumi…
- Memahami Struktur Lapisan Bumi Bumi, planet yang kita tinggali, memiliki berbagai lapisan yang menunjang kehidupan dan aktivitas makhluk hidup diatasnya. Mulai dari lapisan atmosfer yang melindungi kita dari bahaya luar angkasa, hingga lapisan dalam bumi yang…
- Susunan Lapisan-Lapisan Profil Tanah Lengkap Tanah adalah bagian kerak bumi yang tersusun dari mineral dan bahan organik. Tanah sangat vital peranannya bagi semua kehidupan di bumi karena tanah mendukung kehidupan tumbuhan dengan menyediakan hara dan…
- Pengertian Tenaga Eksogen, Jenis-Jenis dan Contoh Tenaga… Pengertian Tenaga Endogen, Jenis-Jenis dan Contoh Tenaga Endogen Lengkap – Tenaga eksogen adalah tenaga yang berasal dari luar bumi yang bersifat merusak permukaan bumi yang dibentuk oleh tenaga endogen. Tenaga eksogen…
- Pengertian Tenaga Endogen, Jenis dan Contoh Tenaga Endogen… Pengertian Tenaga Endogen, Jenis dan Contoh Tenaga Endogen Lengkap – Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan perubahan pada kulit bumi. Tenaga endogen ini sifatnya membentuk…
- 5 Teori Terbentuknya Bumi Menurut pendapat Para Ahli… Pendapat Para Ahli tentang Teori Terbentuknya Bumi dan Menurut Al-Quran Bumi merupakan planet nomor tiga dalam sistem tata surya yang menjadi tempat tinggal makhluk hidup, karena dalam tatasurya hanya Bumi…
- Proses Vulkanisme Vulkanisme merujuk kepada proses dimana material padat, cair, ataupun gas yang awalnya berada di mantel bumi menuju kerak atau permukaan bumi. Material yang berada pada mantel tersebut bersifat sangat kental atau…
- Periodisasi dan 4 Zaman Pembentukan serta Perkembangan Bumi Menurut teori geologi, proses perkembangan bumi terbagi menjadi empat tahap diantaranya masa arkaekum, paleozoikum, mesozoikum dan neozoikum. a. Masa Arkaekum Masa arkaekum merupakan masa dimana diperkirakan usia bumi berada pada…
- Pengertian Komet, Sejarah, Teori, Karakteristik, dan Jenis… Pengertian Komet, Sejarah, Teori, Karakteristik, dan Jenis Komet Lengkap – Komet adalah benda langit yang mengelilingi matahari dengan garis edar berbentuk lonjong, parabolis, atau hiperbolis. Istilah komet berasal dari bahasa Yunani…
- Penjelasan Lengkap Struktur Lapisan Litosfer dan Batuan… Penjelasan Terlengkap Struktur Lapisan Litosfer dan Batuan Pembentuk permukaan Bumi Litosfer adalah lapisan kulit bumi paling luar berupa batuan padat. Litosfer tersusun atas 2 lapisan, yaitu kerak dan selubung yang tebalnya…
- Pengertian Tuba Fallopi (Oviduk), Struktur, Bagian, Fungsi… Pengertian Tuba Fallopi (Oviduk), Struktur, Bagian, Fungsi Dan Penyebab Tuba Fallopi Tersumbat Lengkap – Tuba Fallopi atau oviduk atau buluh rahim adalah saluran yang menghubungkan ovarium (indung telur) dan uterus…
- Teori Tektonik Lempeng Teori tektonik lempeng menyatakan bahwa lempeng benua yang ada sekarang mengapung diatas lapisan batuan yang lebih berat dan cair yaitu astenosfer. Pergerakan lempeng ini disebabkan oleh adanya dorongan dari arus konveksi…
- Minyak Bumi : Asal Mula,Pembentukan, Bahan, Pengolahan,… Disini kami akan menjelaskan mulai dari asal mula minyak bumi, proses pembentukannya, bahan-bahan yang ada dalam minyak bumi, cara pengolahannya, dampak yang timbul, dan manfaatnya. Oke, langsung saja kita akan…
- Pengertian Gerak Epirogenetik dan Gerak Orogenetik Beserta… Pengertian Gerak Epirogenetik dan Gerak Orogenetik Dan Gambar Beserta Contohnya Lengkap – Tektonisme ialah proses perubahan letak lapisan bumi secara vertikal yang terjadi akibat pergerakan, pengankatan patahan dan lipatan pada struktur tanah di…
- Struktur Sel Bakteri (Struktur Dasar dan Struktur Tambahan)… Struktur Sel Bakteri (Struktur Dasar dan Struktur Tambahan) dan Bagian-Bagiannya Beserta Fungsinya Lengkap – Bakteri adalah kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel, bakteri termasuk dalam kelompok hewan prokariota. Bakteri memiliki…
- Gempa Bumi Gempa bumi adalah goyangan pada permukaan bumi yang disebabkan oleh pelepasan energi secara mendadak dari litosfer bumi. Terdapat banyak sekali jenis gempa bumi, mulai dari gempa sangat lemah yang hampir tak…
- Pengertian Faring, Fungsi, Struktur dan Bagian-Bagian Faring… Pengertian Faring, Fungsi, Struktur dan Bagian-Bagian Faring (Tenggorokan) Terlengkap – Faring (pharynx) atau tenggorokan atau tekak merupakan saluran berbentuk seperti tabung kerucut yang dimulai dari belakang hidung dan rongga mulut…
- Tenaga Endogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya Tenaga endogen adalah salah satu dari 2 tenaga di bumi yang mempengaruhi bentuk permukaan bumi. Bersama dengan tenaga eksogen, tenaga ini membentuk dan mempengaruhi bentang alam di permukaan bumi. Pernahkah kalian…
- Pengertian dan Jenis-Jenis Wilayah Secara Umum dan Menurut… Pengertian dan Jenis-Jenis Wilayah Secara Umum dan Menurut Para Ahli Lengkap – Wilayah adalah sebuah daerah yang dikuasai atau menjadi teritorial dari sebuah kedaulatan. Secara umum, wilayah atau region adalah suatu…
- Bintang Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Bintang? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Bintang Bintang merupakan sebuah bola plasma besar yang memancarkan cahaya ke seluruh alam…