BUNYI

A. Cepat Rambat Bunyi

Persamaan cepat rambat bunyi dalam gas :

Keterangan :
v = cepat rambat bunyi dalam gas (m/s)
R = tetapan gas umum (8,31 x 103 J/mol.K)
γ = tetapan Laplace
T = suhu mutlak gas (K)
M = massa gas tiap mol (kg/mol)

Persamaan cepat rambat bunyi pada batang :

Keterangan :
v = cepat rambat bunyi pada batang (m/s)
E = modulus kekenyalan bahan batang (kg/m.s2)
ρ = massa jenis bahan batang (kg/m3)

Contoh :

B. Intensitas Bunyi

Keterangan :
I = intensitas bunyi (watt/m2)
P = daya bunyi (watt)
A = luas bidang (m2)

Keterangan :
I1 = intensitas di titik 1 (w/m2)
I2 = intensitas di titik 2 (w/m2)
R1 = jarak titik 1 dari sumber gelombang bunyi (meter)
R2 = jarak titik 2 dari sumber gelombang bunyi (meter)

C. Taraf Intensitas Bunyi

Keterangan :
TI = taraf intensitas bunyi (dB)
I = intensitas bunyi (w/m2)
Io = ambang pendengaran (10-12 w/m2)

Contoh :

D. Nada yang Ditimbulkan oleh Dawai

1. Nada Dasar Dawai

2. Nada Atas Pertama Dawai

3. Nada Atas Kedua Dawai

Jika dibandingkan didapat :

Contoh :

E. Nada yang Ditimbulkan oleh Pipa Organa

1. Pipa Organa Terbuka



2. Pipa Organa Tertutup

Contoh :

F. Efek Doppler

Frekuensi sumber menjauhi pendengar :

Frekuensi pendengar mendekati frekuensi sumber :

Frekuensi pendengar menjauh :

Keterangan :
ƒ’ = frekuensi yang diterima pendengar
ƒ = frekuensi sumber
vs = kecepatan gerak sumber
vp = kecepatan gerak pendengar

Contoh :

Baca Juga :  Interferensi Selaput Tipis